Intip Pantai WTC ( Waisai Torang Cinta ) Lokasi Puncak Perayaan Sail Raja Ampat
Mau lihat lihat di mana lokasi puncak acara Sail Raja Ampat 2014, di sini, di Pantai Waisai Torang Cinta, yang lebih akrab di sebut pantai WTC, pantai di kota Wasai ini kini di reklamasi hingga menjadi luas, dan kini kurang dari 1 bulan akan di mulai festival berskala nasional...